Manusia hidup melalui jiwanya,
dan jiwa dari pengetahuan(ilmu) adalah
adab.
Pengetahuan tanpa adab adalah kemalangan untuk pemiliknya.
Shaitan memiliki pengetahuan,
tapi dia tidak punya adab,
berperilaku
buruk di hadapan Allah
dan kemudian ia selesai.
Selalu ,
ego
adalah adab yang buruk ,
akan selalu melawan Allah, menyangkal dirinya.
Hal ini (ego) tidak pernah suka berada di bawah kendali siapa pun.
Ego
kita semua sama.
Kita harus membawanya di bawah kontrol kita,
dan
melatihnya menjadi hamba Allah ,
dan jangan sampai kita dikontrol oleh
ego.
Mawlana Syekh Nazim Al-haqqani qs.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar