Selasa, 24 November 2015

HADIS.

Kebijaksanaan di dalam tindakan-Ku 
menciptakan engkau adalah 
untuk melihat bayangan-Ku 
dalam cermin jiwamu, 
cinta-Ku dalam hatimu. 
(Nabi Muhammad Saw.)

"Mukmin sejati adalah 
 mereka yang mengenal potensi keunikan dirinya, 
 potensi keunikan alam dimana dia tinggal atau dilahirkan, 
 potensi keunikan zaman dimana dia hidup, 
 lalu mampu bersyukur 
 melalui cara menghebatkan ketiganya itu 
 dengan akhlakul karimah 
 sehingga memberi manfaat 
 bagi peradaban manusia sebesar-besarnya." -Ust Dr. Muh Anwar

‎"Politik memecah-belah; 
 kebudayaan menyatukan. 
 Melalui seni, ukhuwah Islamiyah bisa dibangun, 
sementara politik praktis dan politik aliran (sektarian) 
mencabik-cabiknya." -Prof Dr Abdul Hadi WM

Tidak ada komentar:

Posting Komentar